
tau kan drama KBS di indosiar yang kira kira sebulan lalu ditayangin. ga tau kenapa ya sosok dan pemeran di drama keluaran korea itu lumayan menyita hati :) (huaallaaahhh) ...
oke jujur aja aku kagum ama sosok go eun jo (moon geun young) seorang remaja pekerja keras, pintar, dan bisa dibanggakan. terlihat tidak perduli pada sekitarnya tapi diam diam dia sangat perduli dengan orang lain. sifatnya jutek, jarang ngomong, terlihat tidak perduli dengan sekitar, angkuh tapi keren kwkkwwkkwkw



nah itu segelintir hal hal yang aku bagi hari ini yaaa yuk kita lihat para pemain lainnya
Para Pemain Cinderella Stepsister
* Moon Geun Young as Song Eun Jo
* Seo Woo as Goo Hyo Sun
* Chun Jung Myung as Hong Ki Hoon
* Taecyeon as Han Jung Woo
o Yoon Suk Hyun (???) as Jung Woo (adolescent)
* Lee Mi Sook as Song Kang Sook
* Kim Gab Soo as Goo Dae Sung
* Kang Sung Jin as Yang Hae Jin
* Choi Il Hwa as Chairman Hong
* Yun Woo Jin (???) as Dong Soo
* Go Se Won as Hong Ki Jung
* Seo Hyun Chul as Mr. Jang (Kang Sook's true love)
* Kim Chung as Ki Hoon's mother
* Seo Ji Eun (???) as Nam Yi
Eun-Ju (Moon Geun-Young), seorang gadis yang kehilangan sosok ayah beberapa tahun lalu, kini kembali merasakan sebuah keluarga yang utuh saat ibunya menikah kembali. Sayangnya, hal tersebut tak membuat suasana berubah menjadi lebih baik, namun justru sebaliknya. Eun-Ju justru menjadi sosok gadis pemberontak. Hal tersebut tak terlepas dengan pertemuannya dengan sudara tirinya Hyo-Seon (Seo Woo). Hyo-Seon dikenal sebagai sosok gadis baik. Bahkan dalam keluarga sosok Hyo-Seon selalu menjadi pusat perhatian. Tak terkecuali dengan ibu Eun-Ju sendiri.
Masalah semakin pelik ketika Eun-Ju tahu bahwa Hyo-Seon, menyukai kekasihnya Ki-Hoon. Eun-Ju pun memutuskan untuk mengatasi masalahnya ini dengan caranya sendiri. (asianmediawiki/win)
Details Cinderella's Stepsister
* Title: Cinderella Unni
* Also known as: Cinderella's Stepsister / A Modern Story of Revenge
* Genre: Romance, melodrama
* Episodes: 20
* Broadcast network: KBS2
"Cici Sri Isbianti"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar